Portal Berita www.wartalintas.com | Telusuri & Klarifikasi, Kabarkan | Jln. Bacshan No.41 RT.12 RW.04, Kel. Bungo Timur, Kec. Pasar Muara Bungo, Kab. Bungo- Jambi. hubungi kami di : 0813 6650 3239 - redaksi@wartalintas.com


Back to homepage

Berita Kategori "Feature"

90IMG_20220815_124652.jpg

Mengenang M. Nasir, Pejuang Bungo...

👤Redaksi 🕔16:25:40, 16 Agu 2022

Bungo, wartalintas.id- Seorang laki-laki berbaju kaos putih, memakai topi bundar becorak loreng tiba-tiba saja muncul dari samping rumah. Ia melihat siapa yang bertamu setelah seorang perempuan mengabarkan kepadanya . . .

Read Full Article
31Screenshot_2022-08-14-11-16-46-22.jpg

Rumah Ini Pernah Disinggahi Bung ...

👤Redaksi 🕔19:40:50, 14 Agu 2022

Bungo, Wartalintas.id - Gedung Museum Juang itu pagarnya tertutup. Tidak ada aktivitas di sana. Sejak diresmikan oleh Gubernur Jambi, Zumi Zola, didampingi Bupati Bungo, Mashuri pada 17 Januari 2018, museum yang . . .

Read Full Article
36IMG-20210215-WA0018.jpg

Cerita Seri Santoso, Pemuda SAD y...

👤Redaksi 🕔19:23:07, 15 Feb 2021

BUNGO, WARTALINTAS. ID - Roda mobil itu berhenti berputar. Dari pintu sebelah kiri, seorang laki-laki yang membawa tongkat komando itu keluar. Dia adalah Kapolres Bungo, AKBP M Lutfi. Seorang pemuda suku anak . . .

Read Full Article
68gunungindonesia_20201101_1.png

Demi Melihat Lokasi Penemuan Jena...

👤Redaksi 🕔11:21:19, 01 Nov 2020

BUNGO, WARTALINTAS.ID -Jalur terjal, becek, licin adalah tantangan yang dihadapi Hasnah. Di bawah terpaan hujan, dia terus mendaki meski rasa dingin serasa menusuk-nusuk tulang. Di hatinya, ibu berusia 46 tahun yang . . .

Read Full Article
2P_20190305_135441.jpg

Bekas Hotel Pertama di Bungo, ya...

👤Redaksi 🕔15:07:27, 25 Apr 2020

BUNGO,WARTALINTAS.ID-  Kendaraan lalu lalang di tengah pusat kota. Cuaca agak medung. Bangunan Rumah toko (Ruko) berkelompok dan berjejer. Diantara ruko-ruko itu, ada sebuah bangunan yang berbeda dari bangunan . . .

Read Full Article
59IMG20200228115825.jpg

Los Pasar Dibangun Sebelum Kemerd...

👤Redaksi 🕔17:35:08, 04 Mar 2020

BUNGO, WARTALINTAS.ID- Kondisi pasar sepi. Hanya ada empat los pasar berdiri. Tidak ada aktivitas jual beli di sana. Satu di antara los itu agak berbeda. Yang lain tiang-tiang penyanggah bangunannya terbuat dari semen, . . .

Read Full Article
1IMG-20200302-WA0009.jpg

Jembatan Rantau Keloyang Dibangun...

👤Redaksi 🕔15:13:41, 02 Mar 2020

BUNGO, WARTALINTAS.ID -  Alas jembatan itu berderak-derak saat motor melintasinya. Ban motor meniti tiga helai papan yang memanjang sejauh sekitar 60 meter. Di bawah papan yang memanjang itu,  tersusun . . .

Read Full Article
63IMG-20200216-WA0038.jpg

Merendam "Raja", Tradisi Khitan d...

👤redaksi warta lintas 🕔18:24:17, 16 Feb 2020

Berkhitan bukan lagi jadi hal tabu bagi masyarakat di Indonesia. Namun, ada hal menarik pada tradisi khitanan di Kabupaten Bungo, Provinsi Jambi. Berikut tradisi berkhitan dengan ritual merendam 'raja' yang . . .

Read Full Article